Guru Sejati dan Muridnya

guru_sejati_cover_blog1Karya : R. M. Bawa Muhayyadden

Harga : Rp 39.000,-

Penerbit : Pustaka Prabajati

“…Buku ini langka karena di masa ini cukup sulit bagi kita untuk mendapatkan literatur konkrit tentang cara seorang Mursyid sejati dalam memberikan bimbingan kepada para muridnya, dengan muatan yang mampu menggambarkan interaksi mereka dengan baik. Umumnya literatur yang tersedia dalam mengulas hal tersebut, biasanya ada dalam konteks masa Islam klasik, dengan gaya bahasa maupun istilah yang tidak mudah dipahami oleh pembaca umum. Kadang bimbingannya ditulis dalam bentuk hikayat. Selain itu, karena perbedaan masa yang terpaut jauh dengan masa kita sekarang, biasanya buku-buku tersebut memerlukan interpretasi yang lebih dalam lagi untuk bisa diturunkan dalam level kehidupan kita sehari-hari di masa kini.

Ketiadaan hal-hal tersebut justru menjadikan buku ini unik karena tidak ada pembicaraan mengenai teori dan dalil. Buku ini juga tidak membicarakan siksa yang harus Anda terima kelak bila tidak melakukan ini dan itu, juga tidak membicarakan kisah para sufi di masa lalu yang tampak tidak lazim, yang sulit kita hubungkan dengan kehidupan di masa kita sekarang.

Buku ini merupakan rekaman interaksi dan bimbingan seorang Mursyid sejati yang memberikan pengajaran kepada murid-muridnya di abad ke-20, tidak jauh dari masa kita sekarang. Murid-muridnya pun terdiri dari kalangan bangsa Amerika dan Eropa, yang sedikit banyak mempunyai pola pikir dan pola budaya yang masih memiliki sekian kadar kesamaan dengan kita, sehingga mudah untuk ditempatkan dalam konteks kehidupan kita sekarang. Bahasa yang disampaikan adalah bahasa nasihat, sebuah rekaman dialog seorang guru kepada murid-muridnya di dalam sebuah forum kecil.

Bakat yang paling istimewa dari seorang Bawa Muhaiyaddeen adalah kemampuannya untuk memudahkan murid-muridnya dalam memahami esensi. Konsep-konsep spiritual yang beliau sampaikan, sebenarnya adalah konsep yang rumit dan sangat dalam jika disampaikan dalam istilah maupun bahasa sufisme klasik. Akan tetapi, beliau mampu menyempaikannya dengan bahasa yang lugas dan amat sederhana, disertai contoh dan kisah yang teramat mudah dipahami. Sedemikian sederhana dan mudahnya, hingga semua bahasan mendalam dan teoretik dari para sufi klasik itu menjelma menjadi seakan-akan hanyalah sebuah nasihat biasa. Padahal, esensi yang beliau sampaikan dibandingkan dengan esensi yang diajarkan para sufi klasik melalui pembahasan yang tampak rumit, sebenarnya adalah sama.

Bawa Muhaiyaddeen tidak mendidik muridnya untuk menjadi Islamolog maupun pengkaji tasawuf yang hafal pelbagai istilah rumit, dan menjadikan para muridnya menang dalam setiap perdebatan ilmiah. Yang Bawa lakukan adalah mendidik para muridnya untuk hidup dan ‘bernafas’ dalam teori-teori tersebut sehingga esensinya mampu ditangkap oleh murid-muridnya. Kami kira, analogi yang baik untuk Beliau adalah, ia tidak mengajarkan teori tentang laut kepada ikan-ikan. Ia mengajarkan ikan-ikan untuk hidup dengan benar di dalam laut, dengan tetap membawa jati dirinya masing-masing.

Hal yang luar biasa, adalah fakta bahwa beliau seorang muslim buta huruf sederhana, yang melewatkan sebagian besar hidupnya di dalam hutan-hutan di Sri Lanka. Akan tetapi kedalaman ilmunya membuatnya kemudian dikenal masyarakat di Amerika sehingga Beliau dibawa ke negeri mereka untuk menjadi pembimbingnya di sana. Sangat menarik melihat murid-muridnya—yang sebagian besar merupakan masyarakat kulit putih dengan tingkat pendidikan yang tinggi—menerima pengajaran dari seorang yang biasa hidup bersahaja di pedalaman hutan Sri Lanka. …”

37 Comments to “Guru Sejati dan Muridnya”

  1. dear PUSTAKA PROBOJATI…..gimana caranya ndapetin buku ini ? ke gramedia dan toko buku lain pada gak ada….tolong kalau ada yg bisa bantu…..txs….

    • Assalamu’alaikum..
      Buku GSM kosong mungkin dikarenakan stoknya sedang habis, untuk ngedapetinnya Anda bisa pesan di Toko kami, Insya Allah di toko kami ada buku tersebut.
      Terima Kasih

  2. bagai mana caranya untuk bisa memesan buku ini di balas di email saya ya

  3. Assalamualaikum wr wb, saya ingin sekali mendapatkan buku GSm tsb, sudah cari2 di gramedia tdk ada, bagaimana caranya untuk mendapatkanya, terima kasih

  4. Assalamu’alaikum.
    @ mas Musafir gendeng dan Pak Anto : apabila Bapak berdomisili di Bandung bapak bisa memesannya langsung dikami tinggal kirim alamat lengkapnya dan no hp kepada kami. Insya Allah akan kami hubungi kembali baik melalui email ataupun hp.

    Terima kasih

  5. apa bisa COD? (cash on delivery)

  6. Asslkm,

    saya mo pesen :
    1. Guru sejati & muridnya
    2. Biarkan hatimu berbicara

    Berapa yg sy harus transfer, mohon email ke saya.

    Thanks

    • Assalmualaikum Bapak Hartono. Salam Hangat.

      Untuk harga buku Guru Sejati dan Muridnya Rp 39.000,-, sedangkan buku pesanan yg kedua, kebetulan stoknya sedang habis.

      Bapak silahkan kasih alamat lengkapnya + no kontak yang bisa dihubungi. Untuk total biayanya Harga buku + Ongkos kirim. Selanjutnya akan kami berikan no. rek kami.

      Terima Kasih Ahmad – TB Tasawuf

      • Pak Ahmad, kira2 kpn ada stoknya lagi yah Pak? Kalo “Cinta Bagai Anggur” ada nggak?
        Ini HP saya 0818737516 nanti sy SMS alamatnya.

      • Pak Ahmad kalo tambah “Perisai Ghaib” jd berapa yah. Tolong email ke hartono_abinf@yahoo.co.id. Thanks

      • Assalamu’alaikum pak Hartono.

        Rincian biayanya sbb:

        1. Cinta Bagai Anggur Rp 48.000,-
        2. Guru Sejati dan Muridnya Rp 39.000,-
        3. Perisai Ghaib Rp 39.000,-

        Total harga buku Rp 126.000,- (belum termasuk ongkos kirim)

        Terima Kasih

  7. Assalmualaikum

    saya mau pesen buku Guru Sejati dan Muridnya. bagaimana cara memesannya? saya berdomisili di Surabaya. terima kasih

  8. Wa’alaikum salam wr. wb.

    Silahkan Bapak Rizky mengirimkan alamat lengkapnya + no kontak (bisa di blog ini atau melalui email kami di nurahmadhidayat@gmail.com)

    Untuk rincian total harganya sbb:

    Harga buku Rp 39.000,- ditambah ongkos kirimnya Rp 15.000,-

    Jadi Total Rp 54.000,-

    Silahkan kirim total biaya tersebut ke rek kami
    BCA KCP KIARACONDONG 2800-592-405 a.n NUR HERMAWATI

    Saya harap sebelum Bapak mentransfer uangnya, tolong konfirmasi terlebih dahulu kepada kami. Setelah bukti transfer sudah Anda berikan, buku baru kami kirimkan.

    Terima Kasih Banyak

    • Bpk. Ahmad,
      apakah stok untuk buku Biarkan Hatimu Bicara juga sudah ada? Jika sudah ada saya sekalian pesan itu. total biaya seluruhnya berapa?

      terima kasih.

      • Assalamu’alaikum wr. wb.

        Untuk buku Biarkan Hatimu Bicara, stoknya sudah kosong Pak. Meskipun peminatnya masih ada, tapi sayangnya buku tersebut masih belum dicetak ulang.

        Terima kasih.

  9. Assalaamu’alaikum wr, wb. Pak Ahmad, bagaimana caranya saya mau pesan buku Guru Sejati dan Muridnya serta Mistik dan Ma’rifat Sunana Kalijaga? Berapa harganya? Terima kasih.

    • Wa’alaikum Salam wr.wb.

      Untuk harga bukunya sbb:
      1. Guru Sejati dan Muridnya Rp 39.000,-
      2. Mistik dan Ma’rifat Sunan Kalijaga Rp 42.900,-

      Total dari harga bukunya Rp 81.900,- (belum termasuk ongkos kirim).

      Untuk pemesanannya, silahkan kirimkan alamat lengkap serta no telp yang bisa dihubungi. Setelah itu silahkan Bapak mentransfer jumlah harga (Total harga buku + ongkos kirim) yang harus dibayarkan ke rek kami,
      BCA KCP KIARACONDONG 2800-592-405 a.n NUR HERMAWATI.

      Buku baru kami kirimkan setelah adanya bukti transfer serta konfirmasi dari Bapak kepada pihak kami.

      Terima kasih

  10. Assalamu’alaikum wr. wb.
    Pak Ahmad, mohon maaf sebelumnya karena saya baru berkunjung ke blog ini. Saya lagi mencari buku dengan judul sbb:
    1. Ajaran Ma’rifat Syekh Siti Jenar – Muhammad Sholikhin
    2. Sufisme Syekh Siti Jenar – Muhammad Sholikhin
    3. Mistik dan Makrifat Sunan Kalijaga – Achmad Chodjim
    4. Syekh Siti Jenar: Makrifat Burung Surga dan Ilmu Kasampurnaan – Abdul Munir Mulkhan
    Saya sudah coba mencarinya di toko2 di Pekanbaru tapi masih belum ketemu, dan apa saya boleh tahu berapa harga buku2 diatas, Pak ?
    Dan kira2 berapa ongkos kirim ke Pekanbaru ?
    Terimakasih

  11. Assalamu’alaikum wr. wb.

    Salam, pak Harry, mudah2an sehat wal ‘afiat.

    Untuk buku2 yg bapak tanyakan, kebetulan di toko buku kami hanya tersedia buku Mistik dan Makrifat Sunan Kalijaga saja dengan harga Rp 42.900,-.
    Sedangkan untuk buku yg lainnya tidak ada. Untuk biaya kirim ke pekanbaru via Tiki Jne sebesar Rp 20.000,- dengan waktu sampai sekitar 3 s.d 4 hari.

    Demikian harap maklum.

    Terima kasih

    Salam – Ahmad

    • Adapun untuk buku-buku Syekh Siti Jenar sbb:

      1. Syekh Siti Jenar – Makna Kematian dengan harga Rp 39.900,-
      2. Syekh Siti Jenar 2 – Makrifat dan Makna Kehidupan dengan harga Rp 44.900,-

      Kedua buku tersebut karangan Achmad Chodjim.

      Terima kasih – Ahmad

  12. Salam,
    Saya mau pesan buku
    1. Mistik dan Makrifat Sunan Kalijaga
    2. Rahasia sepuluh malam

    Keduanya karya achmad chodjim.
    Apakah anda ada stok?
    Ongkir ke bdg brp?
    Salam

  13. saya mau pesan buku ‘Guru Sejati dan Muridnya’, saya berdomisili di Jakarta. Bagaimana cara pembayarannya??

  14. Saya mau pesan buku Al Hikam terjemahan muhibuddin wali
    mohon info

    Khairullah
    Assonanggro@Yahoo.com

  15. apa saya masih bisa pesan GSM nya?
    mohon infonya dikirm ke email saya
    vien_thea@yahoo.com
    sebelumnya saya ucapkan terimakasih

  16. Pesen dong rahasia hikmah tasawuf oleh syeh muhibuddin waly, brp harganya ya? Sy d bandung mhn info lokasi tokonya di mana?

  17. Mohon informasinya, kalau pesan buku GSM apakah masih ada stock? harganya berapa ?
    mohon info nya ke msetyow@yahoo.com
    terima kasih

  18. saya mau pesan 1 bh buku Guru Sejati dan Muridnya. bagaimana cara memesannya? saya beralamat di pontianak. (pahlevi.rian@gmail.com). terima kasih

  19. Saya mau pesan buku Guru Sejati dan Muridnya. bagaiman caranya?saya beralamat di pontianak. (pahlevi.rian@gmail.com)
    terima kasih.

  20. Assalamu’alaikum wrwb. pak saya mau pesan buku ;
    1. Guru sejati dan muridnya
    2. Cinta bagaikan anggur
    3. Biarkan hatimu berbicara
    4. Perisai Ghaib

    trus harganya berapa plus ongkas kirim dan di transfer kemana ?

    ini data saya
    Nama : Joni Yusran
    No hp : 081360082044
    Alamat : d/a Bank BTN Jl. Teuku Umar No. 163-169 Seutui Banda Aceh

  21. assm wrwb. pak saya mau pesan buku : 1,Guru sejati dan muridnya 2.syeh siti jenar 2- Mkrifat makna ke hidupan. Harganya berapa+ongkos kirim. Ini data saya: Nama: Akbar, Alamat: jl. kenari 2 Rt002 Rw04, No G130.JAKARTA PUSAT. No.Hp: 085813722333.

  22. mas buku guru sejati dan muridnya masih kah ada stok nya?

  23. Assalamualaikum. Pak, saya mau beli buku Cinta Bagai Anggur dan Guru Sejati dan Muridnya. Gimana caranya?

  24. Assalamualaikum Wr. Wb.
    Pak saya mau pesen Guru Sejati dan Muridnya Apa Stock Masih Ada
    Matur Suwon
    Wassalamualaikum Wr. Wb.

    soffazai@yahoo.co.id

  25. saya ingin membeli buku ini.

    Pablo.condro33@gmail.com

  26. Saya ingin pesan buku karangan Raheem Bawa Muhayyaddeen judul: Guru sejati dan muridnya, serta judul: Mati sebelum mati, perjalanan sang sufi, apakah ready stock? Berapa ongkir ke jakarta?

  27. ini no handphone saya 0852 48590322_ saya mau pesan buku guru sejati dan muridnya dan kalau ada, saya juga mau pesan buku karya jalaludin rumi dengan judul “yang mengenal dirinya yang mengenal Tuhannya”_ email saya Ernylatifah@yahoo.co.id_ secepatnya ya bang…

Leave a reply to Arek Sidoarjo cedek bungurasih Cancel reply